Kamis, 22 September 2016

Dharma Aditia "ULaMM Datang, Modal Gampang"

Dharma Aditia "ULaMM Datang, Modal Gampang"

Ada kata populer yang menjadi buah bibir dalam setiap pembicaraan di bidang ekonomi dan kesejahteraan masyarakat. Sesuatu itu diyakini sebagai pelaku ekonomi yang tahan banting dan mampu survive menghadapi krisis ekonomi.



Itulah UMKMK (Usaha Mikro Kecil Menengah dan Koperasi), yang pada tahun 2004 memberikan kontribusi senilai Rp 1,786 triliun atau sekitar 57% terhadap total PDB nasional Banyak peluang dan potensi. Banyak dibahas dan diperbincangkan. Namun bagaimana cara merealisasikan peluang dan potensi tersebut di tengah masyarakat?


EmoticonEmoticon